Posts Tagged :

tambang

Mengenal Safety Induction

1024 576 ferly lim

Taukah kamu apa itu Safety Induction? Mari kita simak penjelasan tentang Safety Induction! Safety Induction merupakan sebuah langkah preventif yang diberikan kepada pekerja baru, kontraktor baru, tamu proyek dengan mengidentifikasi potensi bahaya di lingkungan kerja.  Program safety induction umumnya diciptakan oleh seorang safety officer. Tujuan dari program ini adalah sebagai upaya menghindari terjadinya kecelakaan di…

read more

KRISIS ENERGI DI CHINA. APA PENYEBABNYA?

1024 576 ferly lim

Apa yang menyebabkan terjadinya kenaikan harga batubara di Indonesia?

read more

Mengapa Preventive Maintenance itu Penting?

1024 727 ferly lim

Alasan, Langkah, dan Cara menerapkan Preventive Maintenance untuk Alat Berat Anda.

read more

Alasan Pentingnya Location Tracker untuk Perusahaan Pertambangan

1024 576 ferly lim

Location Tracker alat berat  merupakan alat pemantau kendaraan yang memiliki banyak manfaat karena bisa digunakan di semua jenis alat berat termasuk Dump Trucks, Excavator, Dozer, Vibro dan alat berat lainnya. Location Tracker sangat penting untuk dipasang pada alat berat karena seperti yang kita ketahui bahwa perusahaan alat berat akan menentukan harga sewa alat berat tersebut…

read more

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Penggunaan Bahan Bakar

1024 660 ferly lim

Aktivitas utama dalam industri pertambangan biasanya didominasi oleh load dan haul operations dimana kedua operasi tersebut mengandalkan dump truck dan excavator sebagai alat berat utamanya. Kedua aktivitas tersebut merupakan aktivitas yang paling tinggi dalam biaya operasi yang biasanya diambil dari jumlah pemakaian solar (fuel) dan maintenance untuk ban (tyre). Menurut Professor Bozorgebrahimi dari University of…

read more

Revolusi tambang dengan automasi

1024 368 founder

Industri pertambangan termasuk bisnis yang sangat kompleks, proses operasionalnya sangat intensif, beresiko tinggi dan berada pada lingkungan yang penuh tantangan alam dengan sumber daya yang serba terbatas. Manusia & Alat BeratDua hal ini jadi faktor paling kritikal. Kondisi kerja yang keras untuk keselamatan pekerja & proses perawatan alat berat yang optimal untuk menekan biaya akibat…

read more
dump truck - coal mining

PT Bumi Resources Bersiap Gasifikasi

1024 645 piyanieta

PT Bumi Resources Tbk dalam proses persiapan proyek gasifikasi dalam rangka mendukung program hilirisasi komoditas tambang. Proyek gasifikasi memang sudah dan sedang digencarkan pemerintah. Salah satu alasannya adalah untuk mengurangi ketergantungan import bahan bakar gas. Melalui gasifikasi ini, PT Bumi Resources berharap dapat meningkatkan nilai tambah batubara dan menjadi opsi solusi kebutuhan domestik maupun ekspor.…

read more

Predictions on the Mining Sector PNBP deposit can reach 40 Trillion

1024 724 natasha

Source : Google The Mining Sector in 2019 is expected to grow very well but its production must be controlled so that the prices of its products remain good in the international market. In addition, this sector has a fluctuating market price of mining products and discussions about the environment around the mine. If it…

read more

Manfaat Hydro Mining Untuk Pertambangan

1024 768 natasha

Source : Google Hydro mining dikembangkan untuk menciptakan penambangan yang lebih mengutamakan efisiensi energi. Dengan cara ini penambangan bisa mengurangi ketergantungan menggunakan sumber daya listrik besar dan peralatan jauh lebih awet. Sumber energi hydro dianggap paling efektif, murah, dan ramah lingkungan. Sebagai contoh, penggunaan pasokan listrik tambang emas di Wilayah Sumatera Utara sebesar 30,1 Mega…

read more

Mengatasi Unschedule Breakdown dengan Mobile Apps

1024 768 natasha

Sering kali, masalah di lapangan terjadi dikarenakan proses kerja tim di lapangan yang masih dilakukan secara manual atau pelaporan yang masih menggunakan kertas. laporan – laporan seperti Dialy Inspection, Periodical service, Timesheet operation unit, dll merupakan laporan yang sangat penting dalam pembuatan jadwal maintenance, dan juga untuk mengetahui kondisi unit setiap harinya. Namun karena masih…

read more